3.4
Memahami konsep suhu, pemuaian,
kalor dan penerapannya dalam kehi-
dupan sehari-hari termasuk mekanis-
me menjaga kestabilan suhu tubuh
pada manusia dan hewan
RUMUS PERSAMAAN PEMUAIAN
PADA ZAT CAIR
RUMUS PERSAMAAN PEMUAIAN
PADA GAS
ini agak rancu. Karena lainnya
menyatakan:
Mana yang benar?
Penjelasannya begini:
Perhitungan muai volume
gas pada tekanan tetap
penggunaan rumusnya sama
dengan yang digunakan
pada zat padat dan cair, yaitu:
Pemuaian gas pada tekanan tetap
adalah memanaskan gas pada
kondisi tekanan lingkungan tetap.
Joseph Gay-Lussac, seorang
ahli kimia Perancis melakukan
percobaan, yang hasilnya adalah
semua koefisien muai volume
gas nilainya 1:273, maka
koefisien muai volume gas =
1/273 /oC atau 1/273 /K.
Sehingga rumus Vt menjadi:
ΔT = perubahan suhu,
satuannya
oC ( celsius) atau K (kelvin)
Mengenai muai volume gas tidak akan
banyak dibahas di tingkat SMP.
Hanya sampai penjelasan tersebut.
Kecuali bila untuk pengayaan materi,
itu pun apabila alokasi waktunya
bisa terpenuhi untuk dibahas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar